Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Ini Cara Mudah Download Foto dari Instagram Menggunakan Aplikasi Telegram
SHARE:

Technologue.id, Jakarta – Sedang kebingungan mencari cara mudah download foto dari Instagram? Nah kebetulan sekali Anda memasuki artikel yang tepat. Karena kali ini Technologue.id akan membagikan tips mengenai cara mengunduh foto Instagram dengan sangat mudah melalui aplikasi chatting Telegram. Telegram? Yap, benar, Telegram. Anda tidak salah membacanya. Selain digunakan sebagai aplikasi messaging, ternyata Telegram menyimpan banyak fitur tersembunyi yang cukup mutifungsi. Salah satunya adalah kemampuannya untuk digunakan mendownload foto dari Instagram. Daripada berlama-lama, berikut cara mudah download foto Instagram dengan menggunakan aplikasi Telegram. Check this out!

Baca juga:

Penting! Begini Cara Sembunyikan Status Online di Instagram

  • Pertama, buka aplikasi Instagram dan cari foto yang ingin Anda unduh
  • Tap ikon tiga titik dibagian kanan atas. Pilih option “copy link”
[caption id="attachment_27483" align="aligncenter" width="576"] (Aldi/Technologue.id)[/caption]
  • Selanjutnya buka aplikasi Telegram
  • Paste link yang sebelumnya telah di copy ke kolom “Saved Message” pribadi Anda. Kemudian akan muncul preview dan foto dari link Instagram tadi. Kemudian tap ikon unduh.

Baca juga:

5 Cara Cepat Menyalakan Flashlight di Perangkat Android

[caption id="attachment_27484" align="aligncenter" width="576"] (Aldi/Technologue.id)[/caption]
  • Setelah proses download selesai, pilih opsi save to gallery. Selesai.
[caption id="attachment_27485" align="aligncenter" width="576"] (Aldi/Technologue.id)[/caption]

Baca juga:

15 Pertanyaan Ini Sering Ditanyakan Pengguna Lewat Ok Google

Otomatis foto dari Instagram yang Anda inginkan sudah tersimpan dengan rapih di galeri smartphone Anda. Sangat mudah bukan? Selamat mencoba!

SHARE:

Accurate Indonesia Dorong Transformasi Digital dengan Teknologi AI

iOS 18.2 Versi Beta Hadirkan Fitur Genmoji hingga Visual Intelligence