
SHARE:
Kelengkapan
Di dalam kardus yang dibalut berwarna putih, Advan menyertakan paket penjualan yang cukup lengkap. Sebagai nilai tambahnya, mereka menyertakan sebuah headset JBL, softcase, dan screen protector.
[caption id="attachment_42259" align="aligncenter" width="707"] Paket Penjualan Advan G3 (Aqmal Maulana / Technologue.id)[/caption]
Berikut paket penjualan Advan G3 selengkapnya.
Unit Advan G3
Kabel microUSB
Power Adapter
Headset JBL
Pin Ejector
Manual dan Garansi
Softcase
Screen Protector