Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Review: Nokia 1, Ponsel Android Go Cita Rasa Classic
SHARE:

Kamera Bisa dikatakan, sektor kamera tidak menjadi andalan Nokia 1. Di bagian depan terpatri lensa kamera beresolusi 2 MP dan di kamera bagian belakang memiliki resolusi 5 MP. Kamera Nokia 1 juga minim fitur, hanya ada fitur HDR, manual dan panorama. Ketika digunakan untuk membidik objek dalam ruangan remang-remang, hasilnya cenderung gelap jika tidak mengaktifkan HDR. Sementara jika HDR diaktifkan, hasil kamera cukup mumpuni. Tangkapan kamera kamera belakang 5 MP dengan mode HDR aktif di luar ruangan. [caption id="attachment_38324" align="alignnone" width="640"] Kamera Nokia 1 dengan HDR (Choiru Rizkia / Technologue.id)[/caption] [caption id="attachment_38325" align="alignnone" width="640"] Kamera Nokia 1 tanpa HDR (Choiru Rizkia / Technologue.id)[/caption] Untuk bidikan kamera belakang, hasilnya cukup lumayan mengingat resolusinya 5 MP. Setidaknya, beberapa objek kecil masih terlihat bentuknya, meski tidak terlalu detail. Dengan mode otomatis, warna yang dihasilkan agak sedikit pucat jika digunakan untuk menangkap objek outdoor, pencahayaan cukup, dan fitur HDR aktif. Jika HDR dalam keadaan non-aktif, warna yang ditangkap terlihat lebih natural.

Prev Next Page 6 of 8
SHARE:

Garmin Lily 2 Active Resmi Meluncur di Indonesia, Intip Fitur dan Harganya

Ini Perbedaan TKDN Ponsel dan TKDN Kendaraan Listrik