Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Infinix Hot 40 Series Meluncur di Indonesia, Ini Spesifikasinya
SHARE:

Soal tampilan, Infinix Hot 40 Pro memiliki ukuran layar 6,78 inci berteknologi FHD plus Super Touch Display, refresh rate mencapai 120 Hz. Kameranya ada tiga lensa di belakang dengan sensor utama 108MP dan kamera depan beresolusi 32MP.

Di sektor keamanan, smartphone ini sudah tersemat teknologi G-Sensor, E-Compass, Gyroscope, Light Sensor, Proximity Sensor dan juga Fingerprint. Sedangkan konektivitasnya, Infinix Hot 40 Pro membawa fitur SIM Card dual nano SIM + MicroSD, GPS, WiFi (WLAN) 802.11, Bluetooth, USB-C, OTG hingga NFC.

Baca Juga:
Mercedes-Benz Ajak Voltron Kembangkan Jaringan Stasiun Pengisian Daya Kendaraan Listrik Di Indonesia

Infinix Hot 40i
Berbeda dengan 'kakaknya', spesifikasi Infinix Hot 40i tidak selengkap Infinix Hot 40 Pro. Prosesor-nya menggunakan Unisoc T606 dan RAM 8 GB yang dapat di-upgrade ke 16GB, memori 256 GB serta dilengkapi baterai 5.000 mAh fast charging 18W.

Bicara fotografi, ponsel pintar ini dibekali dual kamera di belakang dengan resolusi masing-masing 50MP dan 32MP. Sedangkan layarnya memiliki refresh rate hanya sampai 90 Hz. Fitur lain yang melengkapi Infinix Hot 40i yakni adanya NFC serta pemindai sidik jadi di bagian samping.

Prev Next Page 2 of 2
SHARE:

Smartphone Kamera AI Pertama Realme Siap Meluncur

OMODA E5 Perkuat Semangat Gaya Hidup Sehat di Jakarta Color Run Festival 2024